Layanan Informasi Publik Universitas Andalas (UNAND)
Selamat Datang di
Sesuai amanat UU No. 14 Tahun 2008 Tentang Keterbukaan Informasi Publik (KIP), UNAND sebagai Badan Publik memenuhi kebutuhan informasi dengan membuat Layanan Informasi Publik. Layanan Informasi Publik UNAND juga disedikan untuk memudahkan publik mendapatkan informasi tentang UNAND. Publik berhak mengajukan informasi publik yang dikelola oleh UNAND sesuai ketentuan-ketentuan yang berlaku. UNAND melayani seluruh permohonan informasi melalui Layanan Informasi Publik secara online dan juga secara offline (datang langsung ke kantor PPID).
Galery
Previous
Next
Video
Suara Unand
Feedback
Kuliah UNAND itu menyenangkan, banyak praktek2 dan fasilitas yang mendukung mata kuliah, seperti studio fotografi, radio kampus, dan laboratorium komputer. Dengan adanya ini, mahasiswa didorong untuk bisa langsung menerapkan ilmu yang didapat melalui praktek langsung, sehingga kami mahasiswa mendapat pemahaman yang baik.
Rinka
Alumni FISIP
FH UNAND tidak hanya menstimulasi dan jadi motor penggerak nuansa akademis di kampus, tetapi juga telah berkontribusi menyiapkan softskill bagi para anggotanya untuk menghadapi dunia kerja di bidang hukum yang menghendaki kemampuan analytical thinking dan menulis yang mumpuni
No Name
Mahasiswi Unand
I think Plant Biology is a great major in Andalas University. This major is very good to study botany in depth. We are proud to be part of this major.
No Name
Mahasiswi Unand